Sebanyak 21 Pegawai Negeri Sipil Menerima SK Kenaikan Pangkat

563F3F32 FDF3 4109 8098 926D54F5DFA4

RUMAHKARYABERSAMA. COM, SANGATTA – Bupati Kutai Timur Drs.H.Ardiansyah Sulaiman. M.Si, didampingi Wakil Bupati Kutai Timur Dr H.Kasmidi Bulang.ST.MM, dan Sekretaris Daerah Kutai Timur Dr.H.Irawansyah. Menyerahkan Surat Keputusan kenaikan pangkat kepada aparatur sipil Negara.( ASN ). dilingkungan Sekretariat Dearah Kabupaten Kutai Timur Rabu.( 23/06/21 ) diruang Tempudau.

Sebanyak 21 Pegawai Negeri Sipil dilingkungan Sekretariat Daerah menerima surat keputusan kenaikan pangkat periode 1 April 2021 dilingkungan Sekretariat Kabupaten Kutai Timur.

903BE857 7D04 42EE 8EF3 0582A169A441Bupati Kutai Timur Drs. H. Ardiansyah Sulaiman, M. Si berharap kepada para aparatur sipil negara, agar kenaikan pangkat periode 1 April 2021dijadikan sebagai bentuk perhatian pemerintah. Dimana para ASN sudah memperlihatkan kinerja dengan pembuktian sesuai dengan tupoksi.

“Jadikan ini sebagai sesuatu momentum bahwa anda sudah berkerja secara profesional dengan mendapatkan penghargaan kenaikan pangkat, meskipun kenaikan pangkat itu sesuatu yang harus diusahakan dan diusulkan ” kata Ardiansyah Sulaiman

Lebih lanjut Bupati mengungkapkan ” Selamat kepada saudara – saudara semua yang hari ini sudah mendapatkan kenaikan pangkat jadikan ini momentum untuk anda lebih berkarya lagi”.tutup Ardiansyah Sulaiman.(Rb.01)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *